
Win Married
Pernikahan yang bahagia adalah impian semua pasangan suami istri. Namun berjalannya waktu, keharmonisan dan kerukunan akan di uji oleh hal-hal yang terjadi dalam pernikahan. Mulai dari hal kecil sampai hal besar, membuat masalah pernikahan menjadi besar. Syukurlah ada Winlife, yaitu Aplikasi Konsultasi Pernikahan yang bertujuan untuk membantu pasangan suami istri menemukan kembali kerukunan dalam rumah tangga dan bersama-sama membangun bahtera rumah tangga yang indah.
Manfaat :
Ketika berkonsultasi dengan para konselor profesional, para suami istri akan mendapatkan manfaat berupa :
- Cara mengatasi konflik dengan pasangan baik suami / istri
- Cara melihat masalah yang lebih jelas
- Cara berkomunikasi yang membangun
- Cara mengampuni pasangan
- Cara memulihkan diri dari rasa terluka
- dan manfaat lainnya.
Kami siap membantu para pasangan suami istri untuk mengatasi permasalahan yang terjadi dalam pernikahan Anda dan sebagai teman berbagi cerita dalam menghadapi tantangan dan menemukan jalan keluar dari setiap permasalahan.
Our Solution
- Chatting
- Calling
- Video Call
- Meet Up